Berani diadu dengan printer branded, Binterjet Membuat “Heboh” Dunia Large Format Printer

Printer indoor ecosolvent digunakan untuk print bahan sticker vynil, decal stripping, banner, dan wallpaper. Pada tahun 2019 silam, PT. Binter Jet Indonesia menjadi vendor mesin digital printing pertama di Indonesia yang mengintregasikan printernya dengan software RIP berkualitas dari Amerika yaitu Wasatch. Merk printer Binterjet dalam kategori printer large format adalah BJET iGO. Untuk printer BJET iGO ecosolvent ini menggunakan printhead Epson XP600, tersedia pilihan single head (1X) dan double head (2X) dengan lebar area 1,6 meter.

Jenis tinta yang dapat anda gunakan adalah ecosolvent, dye, dan sublim. Hal ini berarti anda juga bisa menjadikan printer BJET iGO sebagai printer sublim. Hanya anda harus menentukan di awal ingin usaha pada sublim atau indoor ecosolvent. Seperti yang tadi disebutkan sebelumnya, printer BJET iGO sudah dilengkapi dengan Wasatch SoftRIP. Anda dapat menilai perbandingan hasil ini dengan RIP Software lain sesuai dengan judul yang diberikan seperti Saturated Memory Colors, Shadow detail, Contrast Texture, Shadow Dynamics, dan Grayscale – Depth – Texture. Tidak hanya warna yang pekat, tetapi juga warna kontras hingga bayangan/ shadow mampu dijangkau oleh Wasatch. Hasil dibawah ini tentu akan membuat konsumen anda lebih puas dan menjadikan anda semakin percaya diri pada hasilnya.

Jadi mulai dari printer indoor yang harganya sangat terjangkau. Sudah dapat menjamin kualitas hasil printnya dan berani dibandingkan dengan printer branded lainnya. Sehingga untuk anda yang ingin memulai usaha di digital printing. Ataupun melengkapi mesin, printer dari Binterjet BJET iGO ini bisa menjadi pilihan yang tepat untuk anda.

BACA JUGA  Investasi bisnis sablon kaos digital Printing

3 komentar untuk “Berani diadu dengan printer branded, Binterjet Membuat “Heboh” Dunia Large Format Printer”

  1. graliontorile

    Thank you for every other excellent post. The place else could anyone get that type of information in such an ideal approach of writing? I have a presentation next week, and I am at the look for such information.

  2. зарубежные сериалы смотреть онлайн
    (1/5)

    Thank you for any other fantastic article. Where else may anyone get that kind of information in such a perfect means of writing? I have a presentation next week, and I am at the look for such information. зарубежные сериалы смотреть онлайн

  3. The mood seems to be good, Have you eaten buy cialis online uk Does Rhodiola Rosea Lower Blood Pressure

Tinggalkan Komentar

Please rate

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Home
Chat
Store
Search